Anak Muda, Dimana Dirimu?

SHARE:

Anak Muda, Dimana Dirimu? Pernah ada komplek istana semacam kota kecil di daratan Eropa. Kota Az Zahra namanya. Di Cordoba letaknya. Kota it...

Anak Muda, Dimana Dirimu?

Pernah ada komplek istana semacam kota kecil di daratan Eropa. Kota Az Zahra namanya. Di Cordoba letaknya.

Kota itu menyisakan banyak cerita dan kenangan. Lebih-lebih lagi tentang seorang pemuda yang gagah luar biasa.

Namanya Abdurrahman bin Nashir. Usianya masih belia ; 22 tahun , saat dilantik menjadi khalifah.

Menurut Ibn Hazm, pemerintahan An Nashir terhitung unik.

Usianya masih muda. Generasi ayah dan paman-paman nya masih ada. Bahkan, generasi kakeknya dan para penopang kakeknya yang juga penguasa Cordoba masih ada.

Namun, tidak ada satu pun yang menentang. 

Beliau menjadi khalifah selama 32 tahun sampai wafatnya.

Adz Dzahabi menyebutkan sebuah cerita tentangnya.

Kemarau panjang. Qadhi Mundzir Baluthi menyarankan agar An Nashir menyelenggarakan shalat Istisqaa.

Dengan pakaian sederhana, An Nashir berdoa dan menangis, : "Ya Allah, jangan Engkau hukum rakyatku karena sebab diriku. Ubun-ubunku ada di tangan-Mu. Tidak ada yang bisa luput dariku oleh-Mu".

Tidak lama kemudian hujan pun turun.

Ah, anak muda, anak muda.

Kemana engkau, anak muda?

Ingat, Abdurrahman An Nashir menjadi penguasa bijak di Eropa saat masih muda. Usianya 22 tahun. Bertahan sampai wafatnya. Berkuasa 32 tahun lamanya.

Anak muda, tidak ada kata terlambat!

Gemblenglah dirimu! Latihlah dirimu! 

Bersiap-siaplah menjadi pemimpin!

Mulailah dengan menjadi pemimpin untuk dirimu sendiri!

Semoga Allah memudahkan jalanmu.

( diedit dari :Masa Awal Pembentukan Karakter 27/09/2019)

t.me/anakmudadansalaf

KOMENTAR

BLOGGER
Nama

Adab-Akhlak,234,Akhirat,22,Akhwat,108,Anak Muda dan Salaf,238,Anti Teroris,2,Aqidah,279,Arab Saudi,12,Asma wa Shifat,2,Audio,44,Audio Singkat,8,Bantahan,103,Bid'ah,59,Biografi,86,Cerita,64,Cinta,10,Dakwah,47,Doa Dzikir,67,Ebook,15,Fadhilah,71,Faedah Ringkas,17,Fatwa Ringkas,4,Fiqih,344,Ghaib,17,Hadits,169,Haji-Umroh,16,Hari Jumat,31,Hari Raya,5,Ibadah,43,Info,80,Inspiratif,39,IT,10,Janaiz,7,Kata Mutiara,128,Keluarga,237,Khawarij,21,Khutbah,4,Kisah,289,Kitab,6,Kontemporer,155,Manhaj,177,Muamalah,46,Nabi,20,Nasehat,633,Poster,7,Puasa,53,Qurban,18,Ramadhan,51,Rekaman,2,Remaja,155,Renungan,95,Ringkasan,100,Sahabat,69,Sehat,25,Sejarah,53,Serial,3,Shalat,157,Syiah,25,Syirik,15,Tafsir,49,Tanya Jawab,594,Tauhid,54,Tazkiyatun Nafs,108,Teman,20,Thaharah,21,Thalabul Ilmi,149,Tweet Ulama,6,Ulama,88,Ustadz Menjawab,9,Video,20,Zakat,12,
ltr
item
Atsar ID | Arsip Fawaid Salafy: Anak Muda, Dimana Dirimu?
Anak Muda, Dimana Dirimu?
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgZJDkDlYUfQ3TR1zpBoT6cIZxvRqS83AJfaLOfOmhaNGaeHqg7FXvPZFHsN1bJUiKPa--7fxNxrNZmmGasfYREqwcqtJ0ttfOLgdZV2m--ymfDkVN08B1W2qB72dQdPuh-UR6RvzEb-MOOAHGDpF_BmWxla2jJA9BpeRx676iNaTBXWTU6K2UA8pF7Bw/s320/anak%20muda%20dimana%20dirimu.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgZJDkDlYUfQ3TR1zpBoT6cIZxvRqS83AJfaLOfOmhaNGaeHqg7FXvPZFHsN1bJUiKPa--7fxNxrNZmmGasfYREqwcqtJ0ttfOLgdZV2m--ymfDkVN08B1W2qB72dQdPuh-UR6RvzEb-MOOAHGDpF_BmWxla2jJA9BpeRx676iNaTBXWTU6K2UA8pF7Bw/s72-c/anak%20muda%20dimana%20dirimu.jpg
Atsar ID | Arsip Fawaid Salafy
https://www.atsar.id/2019/09/anak-muda-dimana-dirimu.html
https://www.atsar.id/
https://www.atsar.id/
https://www.atsar.id/2019/09/anak-muda-dimana-dirimu.html
true
5378972177409243253
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts LIHAT SEMUA POST Selengkapnya Balas Batal Balas Hapus Oleh Beranda HALAMAN POSTS Lihat Semua BACA LAGI YUK LABEL ARSIP SEARCH ALL POSTS Al afwu, artikel tidak ditemukan Kembali ke Beranda Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Min Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des baru saja 1 menit yang lalu $$1$$ minutes ago 1 jam yang ago $$1$$ hours ago Kemarin $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago lebih dari 5 pekan yang lalu Pengikut Ikut THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy