Nikmat dan Musibah Telah Allah Tetapkan

SHARE:

Bencana yang terjadi dan nikmat yang kita dapat telah Allah tetapkan maka berimanlah kepada Allah

بسم الله الرحمن الرحيم 

WAHAI SAUDARAKU SESUNGGUHNYA  ITU TELAH ALLAH TENTUKAN

Allah subhanahu wata'aala berfirman:

مَا أَصَابَ مِنْ مُصِيبَةٍ فِي الْأَرْضِ وَلَا فِي أَنْفُسِكُمْ إِلَّا فِي كِتَابٍ مِنْ قَبْلِ أَنْ نَبْرَأَهَا ۚإِنَّ ذَٰلِكَ عَلَى اللَّهِ يَسِيرٌ
لِكَيْلَا تَأْسَوْا عَلَىٰ مَا فَاتَكُمْ وَلَا تَفْرَحُوا بِمَا آتَاكُمْ ۗوَاللَّهُ لَا يُحِبُّ كُلَّ مُخْتَالٍ فَخُورٍ

Tiada suatu Musibah pun yang menimpa di bumi dan (tidak pula) pada diri kalian sendiri melainkan telah tertulis dalam kitab (Lauh Mahfudz) sebelum Kami menciptakannya. Sesungguhnya yang demikian itu adalah mudah bagi Allah.

(Kami jelaskan yang demikian itu) supaya kalian jangan berduka cita terhadap apa yang luput dari kalian, dan supaya kalian jangan terlalu gembira terhadap apa yang diberikan-Nya kepada kalian. Dan Allah tidak menyukai setiap orang yang sombong lagi membanggakan diri,
(Alhadid; 22-23)

Berkata Assyaikh Al'allamah Abdurrahman Ibnu Nashir Assa'di Rahimahullah.

Allah ta'ala mengabarkan tentang qadha' dan qadarnya,
(Allah menyatakan)

مَا أَصَابَ مِنْ مُصِيبَةٍ فِي الْأَرْضِ وَلَا فِي أَنْفُسِكُم

Tiada suatu  musibah pun yang menimpa di bumi dan (tidak pula) pada diri kalian sendiri.

Ini adalah mencakup terhadap keumuman  yang menimpa makhluk berupa kebaikan dan kejelekan,

Semuanya sungguh telah ditulis di lauhul Mahfudz, besar dan kecilnya.

Ini adalah perkara yang agung yang akal tidak bisa meliputinya, bahkan perkara ini bisa membuat heran hati setiap orang yang berakal,
Akan tetapi perkara ini mudah bagi Allah,

Allah mengabarkan kepada hamba-hamba-Nya hal itu agar kaidah ini menetap pada mereka dan mereka membangun diatasnya (berjalan diatas prinsip tersebut)  apa saja yang menimpa mereka baik hal itu adalah kebaikan dan kejelekan,

maka jangan berputus asa dan bersedih atas apa yang luput dari mereka (yaitu)dari apa yang mereka cita-citakan dan  inginkan,

Karena mereka mengetahui bahwa hal itu mesti berlangsung dan terjadi, maka tidak bisa ditolak.

Dan jangan mereka terlalu bergembira dari apa yang mereka dapatkan, (yaitu) kegembiraan yang disertai kesombongan dan keangkuhan,

Karena mereka mengetahui bahwasanya tidaklah hal itu  didapatkan karena kekuatan mereka,

Mereka mendapatkannya dikarenakan keutamaan dan kenikmatan dari Allah.

Maka mereka bersyukur disebabkan mendapatkan kenikmatan dan terhindar dari bahaya, oleh karena itu Allah mengatakan:

ۗوَاللَّهُ لَا يُحِبُّ كُلَّ مُخْتَالٍ فَخُورٍ

Dan Allah tidak menyukai setiap orang yang sombong lagi membanggakan diri.

*Yaitu sombong , keras dan kasar, kagum terhadap dirinya sendiri, suka membanggakan diri dengan kenikmatan dari Allah, ia menyandarkan nikmat tersebut kepada dirinya sendiri sehingga kenikmatan tersebut melalaikannya,*

Sebagaimana Allah tabaraka wata'aala berfirman:

 إِذَا خَوَّلْنَاهُ نِعْمَةً مِنَّا قَالَ إِنَّمَا أُوتِيتُهُ عَلَىٰ عِلْمٍ ۚبَلْ هِيَ فِتْنَةٌ

kemudian apabila Kami berikan kepadanya nimat dari Kami ia berkata: "Sesungguhnya aku diberi nimat itu hanyalah karena kepintaranku". Sebenarnya itu adalah ujian,
(Az-Zumar 49).

Sumber: Taisir al karimirrahman.

Diterjemahkan oleh:
Abu Fudhail Abdurrahman Ibnu 'umar غفر الله له

Channel telegram : https://t.me/alfudhail

Nikmat dan Musibah Telah Allah Tetapkan

KOMENTAR

BLOGGER
Nama

Adab-Akhlak,234,Akhirat,22,Akhwat,108,Anak Muda dan Salaf,238,Anti Teroris,2,Aqidah,279,Arab Saudi,12,Asma wa Shifat,2,Audio,44,Audio Singkat,8,Bantahan,103,Bid'ah,59,Biografi,86,Cerita,64,Cinta,10,Dakwah,47,Doa Dzikir,67,Ebook,15,Fadhilah,71,Faedah Ringkas,17,Fatwa Ringkas,4,Fiqih,344,Ghaib,17,Hadits,169,Haji-Umroh,16,Hari Jumat,31,Hari Raya,5,Ibadah,43,Info,80,Inspiratif,39,IT,10,Janaiz,7,Kata Mutiara,128,Keluarga,237,Khawarij,21,Khutbah,4,Kisah,289,Kitab,6,Kontemporer,155,Manhaj,177,Muamalah,46,Nabi,20,Nasehat,633,Poster,7,Puasa,53,Qurban,18,Ramadhan,51,Rekaman,2,Remaja,155,Renungan,95,Ringkasan,100,Sahabat,69,Sehat,25,Sejarah,53,Serial,3,Shalat,157,Syiah,25,Syirik,15,Tafsir,49,Tanya Jawab,594,Tauhid,54,Tazkiyatun Nafs,108,Teman,20,Thaharah,21,Thalabul Ilmi,149,Tweet Ulama,6,Ulama,88,Ustadz Menjawab,9,Video,20,Zakat,12,
ltr
item
Atsar ID | Arsip Fawaid Salafy: Nikmat dan Musibah Telah Allah Tetapkan
Nikmat dan Musibah Telah Allah Tetapkan
Bencana yang terjadi dan nikmat yang kita dapat telah Allah tetapkan maka berimanlah kepada Allah
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEir_u_zJlQBVx-DIAp7oL4yY8hAU2I3fTYo7HNN77ph1SoLRoXZBaTHd7tBNpah4rK1YiMOlOLmiC5bQHi83sYK3dfMwUi5a2XVYgvuOB_Yqb5ZuFAR-ssPYTpTPdVDQvYbji3AN4oojc6c/s1600/pexels-photo-858192.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEir_u_zJlQBVx-DIAp7oL4yY8hAU2I3fTYo7HNN77ph1SoLRoXZBaTHd7tBNpah4rK1YiMOlOLmiC5bQHi83sYK3dfMwUi5a2XVYgvuOB_Yqb5ZuFAR-ssPYTpTPdVDQvYbji3AN4oojc6c/s72-c/pexels-photo-858192.jpeg
Atsar ID | Arsip Fawaid Salafy
https://www.atsar.id/2018/10/nikmat-dan-musibah-telah-allah-tetapkan.html?m=0
https://www.atsar.id/?m=0
https://www.atsar.id/
https://www.atsar.id/2018/10/nikmat-dan-musibah-telah-allah-tetapkan.html
true
5378972177409243253
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts LIHAT SEMUA POST Selengkapnya Balas Batal Balas Hapus Oleh Beranda HALAMAN POSTS Lihat Semua BACA LAGI YUK LABEL ARSIP SEARCH ALL POSTS Al afwu, artikel tidak ditemukan Kembali ke Beranda Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Min Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des baru saja 1 menit yang lalu $$1$$ minutes ago 1 jam yang ago $$1$$ hours ago Kemarin $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago lebih dari 5 pekan yang lalu Pengikut Ikut THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy