Apa yang dilakukan pada malam lailatul qodr?

SHARE:

Bukanlah yang dimaksud dengan lailatul qodr itu memperbanyak sholat, Apa yang dilakukan pada malam lailatul qodr

🕟REPOSTING dari Grup ini pada Romadhon tahun lalu. Semoga bermanfaat🕟

🌴🌴🌒🌴🌴🌒🌴🌴


Apa yang dilakukan pada malam lailatul qodr :


Berkata asy Syaikh Muhammad bin 'Umar Bazmul hafizhahullah :

Bukanlah yang dimaksud dengan lailatul qodr itu memperbanyak sholat, (karena) sesungguhnya Rasulullah -shallallahu 'alaihi wasallam- tidaklah beliau sholat lail melebihi 11 rakaat baik di bulan romadhon atau selainnya.

Bukanlah maksud dari Rasulullah -shallallahu 'alaihi wasallam- jika memasuki 10 (hari terakhir) beliau mengencangkan ikat pinggangnya dengan memperbanyak sholat, bahkan yang dimaksudkan adalah i’tikaf sebagaimana itulah keadaan beliau shollallahu ‘alaihi wasallam sepanjang sejarah hidupnya.

Dan bukan pula yang dimaksudkan adalah (adanya) upacara (keagamaan) tertentu yang dilaksanakan pada malam itu!

Bukan… bukan itu yang dimaksud…hanya saja  yang dimaksudkan hendaknya seorang hamba mendatanginya dengan berdoa dan berdzikir pada malam tersebut.

Tidakkah engkau  mengetahui  hadits  yang dikeluarkan oleh (imam) At-tirmidzi dengan nomor : 3513.

Dari Aisyah rodhiyallohu ’anha beliau berkata, aku berkata: "Wahai Rasulullah -shallallahu 'alaihi wasallam- apa pendapatmu jika aku telah mendapati suatu malam  adalah malam lailatul qodr, apa yang aku ucapkan padanya", beliau shollallahu ’alaihi wasallam bersabda :

" Ucapkanlah : (Allahumma innaka ‘afuwwun tuhibbul 'afwa fa’fu ‘anni).

Berkata Tirmidzi:hadits hasan shohih.

Karena Rasul -shallallhu 'alaihi wasallam) tidak mengajarkan untuk memperbanyak sholat padanya, memperbanyak doa, dan (mengadakan) upacara peribadahan yang tertentu. Hanya saja beliau telah mengajarkan tentang do’a ini.

Dan didalam kitab Muwaththo dalam (pembahasan) kitab I’tikaf bab tentang apa yang datang pada malam lailatul qodr:
dari Malik -rahimahullah-bahwasanya telah sampai (berita) kepadanya bahwa Sa’id bin Musayyib -rahimahullah- dahulu berkata :

"Barangsiapa yang menyaksikan (sholat) 'Isya pada malam lailatul qodr, maka dia telah mengambil bagian darinya."

Wabillahittaufiq.
_________________
Landasan Ulin Banjarbaru Kalsel, 24 Ramadhan 1436H.

Alih bahasa: al Ustadz Abu 'Abdillah Zuhair al Banjariy hafizhahullah.


WA Salafiy KalSel ⛵


KOMENTAR

BLOGGER
Nama

Adab-Akhlak,234,Akhirat,22,Akhwat,108,Anak Muda dan Salaf,238,Anti Teroris,2,Aqidah,279,Arab Saudi,12,Asma wa Shifat,2,Audio,44,Audio Singkat,8,Bantahan,103,Bid'ah,59,Biografi,86,Cerita,64,Cinta,10,Dakwah,47,Doa Dzikir,67,Ebook,15,Fadhilah,71,Faedah Ringkas,17,Fatwa Ringkas,4,Fiqih,344,Ghaib,17,Hadits,169,Haji-Umroh,16,Hari Jumat,31,Hari Raya,5,Ibadah,43,Info,80,Inspiratif,39,IT,10,Janaiz,7,Kata Mutiara,128,Keluarga,237,Khawarij,21,Khutbah,4,Kisah,289,Kitab,6,Kontemporer,155,Manhaj,177,Muamalah,46,Nabi,20,Nasehat,633,Poster,7,Puasa,53,Qurban,18,Ramadhan,51,Rekaman,2,Remaja,155,Renungan,95,Ringkasan,100,Sahabat,69,Sehat,25,Sejarah,53,Serial,3,Shalat,157,Syiah,25,Syirik,15,Tafsir,49,Tanya Jawab,594,Tauhid,54,Tazkiyatun Nafs,108,Teman,20,Thaharah,21,Thalabul Ilmi,149,Tweet Ulama,6,Ulama,88,Ustadz Menjawab,9,Video,20,Zakat,12,
ltr
item
Atsar ID | Arsip Fawaid Salafy: Apa yang dilakukan pada malam lailatul qodr?
Apa yang dilakukan pada malam lailatul qodr?
Bukanlah yang dimaksud dengan lailatul qodr itu memperbanyak sholat, Apa yang dilakukan pada malam lailatul qodr
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjkrSSREgdOHHodhvjr-3cuTVBxqvvg6KD8GDxlyglWIVTCIUKpsXoSG-3rtgGQP0Ihqh2I5v5369eiD2r8NUqDx0Tp10C265ZfuHldi1zqyM2vJimtF9Xtr_3Ej_8SrfKPcxFDIgwHErQ/s320/IMG_20170616_055708.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjkrSSREgdOHHodhvjr-3cuTVBxqvvg6KD8GDxlyglWIVTCIUKpsXoSG-3rtgGQP0Ihqh2I5v5369eiD2r8NUqDx0Tp10C265ZfuHldi1zqyM2vJimtF9Xtr_3Ej_8SrfKPcxFDIgwHErQ/s72-c/IMG_20170616_055708.jpg
Atsar ID | Arsip Fawaid Salafy
https://www.atsar.id/2017/06/apa-yang-dilakukan-pada-malam-lailatul-qodr.html?m=0
https://www.atsar.id/?m=0
https://www.atsar.id/
https://www.atsar.id/2017/06/apa-yang-dilakukan-pada-malam-lailatul-qodr.html
true
5378972177409243253
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts LIHAT SEMUA POST Selengkapnya Balas Batal Balas Hapus Oleh Beranda HALAMAN POSTS Lihat Semua BACA LAGI YUK LABEL ARSIP SEARCH ALL POSTS Al afwu, artikel tidak ditemukan Kembali ke Beranda Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Min Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des baru saja 1 menit yang lalu $$1$$ minutes ago 1 jam yang ago $$1$$ hours ago Kemarin $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago lebih dari 5 pekan yang lalu Pengikut Ikut THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy