Belajar Menjamu Tamu dari Nabi Ibrahim 'alaihi salam

SHARE:

Adab yang bisa kita pelajari dari beliau dalam menyambut tamu adalah :

Belajar Menjamu Tamu Dari Nabi Ibrahim Alaihi Salaam

Hanya ilustrasi, sumber: republika

Kunjungan tamu merupakan sebuah kehormatan bagi tuan rumah namun apakah kita mengerti bagaimana bimbingan  islam menyambut tamu?

Mari belajar dari Nabi Ibrahim Alaihi Salaam :

هَلْ أَتَاكَ حَدِيثُ ضَيْفِ إِبْرَاهِيمَ الْمُكْرَمِينَ (٢٤) إِذْ دَخَلُوا عَلَيْهِ فَقَالُوا سَلامًا قَالَ سَلامٌ قَوْمٌ مُنْكَرُونَ (٢٥) فَرَاغَ إِلَى أَهْلِهِ فَجَاءَ بِعِجْلٍ سَمِينٍ (٢٦) فَقَرَّبَهُ إِلَيْهِمْ قَالَ أَلا تَأْكُلُونَ (٢٨) فَأَوْجَسَ مِنْهُمْ خِيفَةً قَالُوا لا تَخَفْ وَبَشَّرُوهُ بِغُلامٍ عَلِيم(٢٨)ٍ (الذاريات 24- 28)

(24) Sudahkah sampai kepadamu cerita tentang tamu Ibrahim yang dimuliakan?
(25)(ingatlah) ketika mereka masuk ke tempatnya lalu mengucapkan: “keselamatan untukmu”.
Ibrahim menjawab: “keselamatan untukmu orang-orang yang tak dikenal.”
(26) Maka dia pergi dengan cepat secara diam-diam menemui keluarganya, kemudian dibawanya daging anak sapi gemuk.
(27) lalu dihidangkannya kepada mereka. Ibrahim lalu berkata: ” Silahkan anda makan.”
(28)(Tetapi mereka tidak mau makan), karena itu Ibrahim merasa takut terhadap mereka. mereka berkata: “Janganlah kamu takut”, dan mereka memberi kabar gembira kepadanya dengan (kelahiran) seorang anak yang alim (Ishak)
(Adz-Dzaariyaat : 24-28 )

Adab yang bisa kita pelajari dari beliau dalam menyambut tamu adalah :

1. Bersegera dalam menyambut dan menjamu tamu.

Beliau bersegera untuk mendatangi keluarganya dan mempersiapkan hidangan untuk menjamu tamunya. Tanpa harus menawari dulu kepada tamunya.
Asy-Syaikh Al-‘Utsaimin rahimahullaah berkata:” (فراغ ) para ulama berkata:” artinya pergi dengan cepat secara diam-diam, dan ini termasuk dari tata krama yg bagus dalam menjamu tamu, pergi dengan cepat agar tidak menunda dia menyantap makanan ( Syarhu Riyaadhish Shaalihiin baabu bayaani katsrati thuruqil khair )

2.Menjawab salam dengan yang terbaik
Dalam ayat di atas juga terdapat tuntunan dalam menjawab salam, yaitu dengan serupa atau yang lebih baik, sebagaimana firman Allah (artinya): “Apabila kamu dihormati dengan suatu penghormatan (salam), maka balaslah penghormatan (salam) itu dengan yang lebih baik, atau balaslah (dengan yang serupa).” (An Nisa’: 86).

3. Menghidangkan kepada tamu dengan hidangan yang paling baik

Asy-Syaikh Muhammad bin Shaalih Al-‘Utsaimin rahimahullaah berkata:” ulama berkata:” bahwasanya anak sapi adalah termasuk dari jenis daging yg paling baik, karena dagingnya lembut dan lezat ( Syarh Riyadhish Shaalihiin baabu bayaani katsrati thuruqil khair )

4. Meletakkan hidangan tersebut di dekat tamunya

Nabi Ibrahim meletakkan hidangan tersebut tidak jauh dari tempat para tamunya. Ini tentunya untuk memudahkan tamunya menikmati hidangan tersebut

5. Menyambut/mengajak bicara dengan bahasa yang sopan dan baik.

6. Langsung melayani tamu tanpa bantuan pelayan

Abu Sufyan Al Musy Ghofarohullah
____________________________
4 Rojab 1437, Daarul Hadits Al Bayyinah Sidayu Gresik Harrosahallah
http://bit.ly/uimusy

KOMENTAR

BLOGGER
Nama

Adab-Akhlak,234,Akhirat,22,Akhwat,108,Anak Muda dan Salaf,238,Anti Teroris,2,Aqidah,279,Arab Saudi,12,Asma wa Shifat,2,Audio,44,Audio Singkat,8,Bantahan,103,Bid'ah,59,Biografi,86,Cerita,64,Cinta,10,Dakwah,47,Doa Dzikir,67,Ebook,15,Fadhilah,71,Faedah Ringkas,17,Fatwa Ringkas,4,Fiqih,344,Ghaib,17,Hadits,169,Haji-Umroh,16,Hari Jumat,31,Hari Raya,5,Ibadah,43,Info,80,Inspiratif,39,IT,10,Janaiz,7,Kata Mutiara,128,Keluarga,237,Khawarij,21,Khutbah,4,Kisah,289,Kitab,6,Kontemporer,155,Manhaj,177,Muamalah,46,Nabi,20,Nasehat,633,Poster,7,Puasa,53,Qurban,18,Ramadhan,51,Rekaman,2,Remaja,155,Renungan,95,Ringkasan,100,Sahabat,69,Sehat,25,Sejarah,53,Serial,3,Shalat,157,Syiah,25,Syirik,15,Tafsir,49,Tanya Jawab,594,Tauhid,54,Tazkiyatun Nafs,108,Teman,20,Thaharah,21,Thalabul Ilmi,149,Tweet Ulama,6,Ulama,88,Ustadz Menjawab,9,Video,20,Zakat,12,
ltr
item
Atsar ID | Arsip Fawaid Salafy: Belajar Menjamu Tamu dari Nabi Ibrahim 'alaihi salam
Belajar Menjamu Tamu dari Nabi Ibrahim 'alaihi salam
Adab yang bisa kita pelajari dari beliau dalam menyambut tamu adalah :
http://static.republika.co.id/uploads/images/inpicture_slide/makanan-india-_160120132603-121.jpg
Atsar ID | Arsip Fawaid Salafy
https://www.atsar.id/2016/04/belajar-menjamu-tamu-dari-nabi-ibrahim.html?m=0
https://www.atsar.id/?m=0
https://www.atsar.id/
https://www.atsar.id/2016/04/belajar-menjamu-tamu-dari-nabi-ibrahim.html
true
5378972177409243253
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts LIHAT SEMUA POST Selengkapnya Balas Batal Balas Hapus Oleh Beranda HALAMAN POSTS Lihat Semua BACA LAGI YUK LABEL ARSIP SEARCH ALL POSTS Al afwu, artikel tidak ditemukan Kembali ke Beranda Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Min Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des baru saja 1 menit yang lalu $$1$$ minutes ago 1 jam yang ago $$1$$ hours ago Kemarin $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago lebih dari 5 pekan yang lalu Pengikut Ikut THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy