Dzikir Ketika Melihat Sesuatu yang Indah / Menakjubkan

SHARE:

DIANTARA SUNNAH YANG TERLUPAKAN: Dzikir Ketika Melihat Sesuatu yang Indah / Menakjubkan

APA YANG DIBACA SESEORANG KETIKA MELIHAT SESUATU YANG MENAKJUBKAN?


قال العلاّمة ابن عثيمين :

 إذا رأى اﻹنسان ما يعجبه في ماله فليقل : ما شاء الله لا قوة إلا بالله .

Al-Allamah Ibnu Utsaimin rahimahullah berkata:

Jika seorang insan melihat sesuatu yang menakjubkan pada hartanya, hendaknya ia membaca:

ما شاء الله لا قوة إلا بالله .

Ini adalah kehendak Allah, tiada kekuatan kecuali dengan pertolongan Allah.

Seperti kisah pemilik dua kebun (dalam surat Al-Kahfi 39) ketika berkata kepada sahabatnya:

Duhai seandainya tatkala kamu masuk kebunmu kamu mengatakan:

ما شاء اللهُ لا قوَّة إلاَّ بالله

“Sungguh atas kehendak Allah semua itu terwujud, tiada kekuatan kecuali dengan pertolongan Allah”

Ini dibaca ketika melihat sesuatu (yang menakjubkan) dalam hartanya.

Jika melihat sesuatu yang menakjubkan pada harta orang lain hendaknya ia membaca:

بارك الله عليه 

“Semoga Allah memberkahi atasmu.”

Jika ia melihat sesuatu yang menakjubkan dari perkara dunia, hendaknya membaca:

لبيك إن العيش عيش الآخرة

“Saya penuhi panggilan-Mu, sesungguhnya tidak ada kehidupan kecuali kehidupan akhirat. ”

Sebagaimana dahulu Nabi ﷺ membaca:

لبيك

“Kami penuhi panggilan-Mu,” lalu beliau membaca:

إن العيش عيش الآخرة

“Sesunguhnya tidak ada kehidupan kecuali kehidupan akhirat.”

Agar bisa menentramkan jiwanya bahwasanya dunia ini bagaimanapun (indahnya) ia pasti akan sirna. Tidak ada kehidupan (hakiki) padanya. Sesungguhnya kehidupan hakiki hanyalah di akhirat.

***

Sumber: Fatawa Nur ala Ad-Darbi 623

Alih Bahasa : Ustadz Abu Hafs Umar al Atsary

Baca Lengkap || http://forumsalafy.net/apa-yang-dibaca-seseorang-ketika-melihat-sesuatu-yang-menakjubkan/

WhatsApp Salafy Indonesia
Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy

KOMENTAR

BLOGGER
Nama

Adab-Akhlak,234,Akhirat,22,Akhwat,108,Anak Muda dan Salaf,238,Anti Teroris,2,Aqidah,279,Arab Saudi,12,Asma wa Shifat,2,Audio,44,Audio Singkat,8,Bantahan,103,Bid'ah,59,Biografi,86,Cerita,64,Cinta,10,Dakwah,47,Doa Dzikir,67,Ebook,15,Fadhilah,71,Faedah Ringkas,17,Fatwa Ringkas,4,Fiqih,344,Ghaib,17,Hadits,169,Haji-Umroh,16,Hari Jumat,31,Hari Raya,5,Ibadah,43,Info,80,Inspiratif,39,IT,10,Janaiz,7,Kata Mutiara,128,Keluarga,237,Khawarij,21,Khutbah,4,Kisah,289,Kitab,6,Kontemporer,155,Manhaj,177,Muamalah,46,Nabi,20,Nasehat,633,Poster,7,Puasa,53,Qurban,18,Ramadhan,51,Rekaman,2,Remaja,155,Renungan,95,Ringkasan,100,Sahabat,69,Sehat,25,Sejarah,53,Serial,3,Shalat,157,Syiah,25,Syirik,15,Tafsir,49,Tanya Jawab,594,Tauhid,54,Tazkiyatun Nafs,108,Teman,20,Thaharah,21,Thalabul Ilmi,149,Tweet Ulama,6,Ulama,88,Ustadz Menjawab,9,Video,20,Zakat,12,
ltr
item
Atsar ID | Arsip Fawaid Salafy: Dzikir Ketika Melihat Sesuatu yang Indah / Menakjubkan
Dzikir Ketika Melihat Sesuatu yang Indah / Menakjubkan
DIANTARA SUNNAH YANG TERLUPAKAN: Dzikir Ketika Melihat Sesuatu yang Indah / Menakjubkan
http://static.tumblr.com/62b373baef7b5f894ce8c5bf30decc53/45gnufo/rTDnfih2c/tumblr_static_8nioojek5lwk4s4cw8ogcw8sc.jpg?rtvK
Atsar ID | Arsip Fawaid Salafy
https://www.atsar.id/2016/03/dzikir-ketika-melihat-sesuatu-yang-indah-menakjubkan.html
https://www.atsar.id/
https://www.atsar.id/
https://www.atsar.id/2016/03/dzikir-ketika-melihat-sesuatu-yang-indah-menakjubkan.html
true
5378972177409243253
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts LIHAT SEMUA POST Selengkapnya Balas Batal Balas Hapus Oleh Beranda HALAMAN POSTS Lihat Semua BACA LAGI YUK LABEL ARSIP SEARCH ALL POSTS Al afwu, artikel tidak ditemukan Kembali ke Beranda Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Min Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des baru saja 1 menit yang lalu $$1$$ minutes ago 1 jam yang ago $$1$$ hours ago Kemarin $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago lebih dari 5 pekan yang lalu Pengikut Ikut THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy